1770 - Marie Antoinette yang berusia 14 tahun menikah dengan Louis-Auguste yang kelak menjadi Raja Perancis.
1920 - Kanonisasi Jeanne d'Arc oleh Paus Benediktus XV.
1929 - Penghargaan Oscar yang pertama diberikan di Hollywood Roosevelt Hotel di Hollywood.
1945 - Muradi (rekan Supriyadi dalam memimpin pemberontakan PETA Blitar) bersama dengan pasukannya dihukum mati di Pantai Ancol oleh Kenpeitai (Pengadilan Militer) Tentara Kekaisaran Jepang.
1975 - India menganeksasi Sikkim setelah negara pegunungan tersebut mengadakan referendum di mana suara terbanyak menginginkan integrasi dengan India.
2006 - Awal pelaksanaan Ujian Nasional SMA/SMK/MA tahun ajaran 2005/2006 di Indonesia.
Kelahiran
1718 - Maria Gaetana Agnesi, matematikawan Italia (m. 1799)
1824 - Levi P. Morton, Wakil Presiden Amerika Serikat ke-22 (w. 1920)
1845 - Ilya Ilyich Mechnikov, mikrobiolog Rusia, penerima hadiah Nobel (m. 1916)
1898 - Kenji Mizoguchi, sutradara film Jepang (m. 1956)
1905 - Henry Fonda, aktor Amerika Serikat (m. 1982)
1913 - Woody Herman, musisi dan peimpin band Amerika Serikat (m. 1987)
1916 - Ephraim Katzir, Presiden Israel ke-4 (w. 2009)
1919 - Liberace, pianis Amerika Serikat (m. 1987)
1923 - Merton Miller, ekonom Amerika Serikat, penerima hadiah Nobel (m. 2000)
1924 - Sir Dawda Kairaba Jawara, Presiden pertama Gambia untuk periode 1970-1994.
1927 - Nílton Santos, pemain sepak bola Brazil
1946 - Robert Fripp, gitaris Inggris (King Crimson)
1950 - J. Georg Bednorz, fisikawan Jerman, penerima hadiah Nobel
1953 - Pierce Brosnan, aktor Republik Irlandia
1955 - Debra Winger, aktris Amerika Serikat
1962 - Erwin Gutawa, penyanyi Indonesia
1965 - Mehmet Murat İldan, novelis Turki
1965 - Krist Novoselic, musisi, penulis, dan aktivis Amerika Serikat
1966 - Janet Jackson, penyanyi Amerika Serikat
1970 - Gabriela Sabatini, pemain tenis Argentina
1978 - Lionel Scaloni, pemain sepak bola Argentina
1981 - Jim Sturgess, aktor Inggris
1982 - Joo Ji Hoon, aktor dan model Korea
1983 - Nancy Ajram, penyanyi Lebanon
1986 - Megan Fox, aktris Amerika Serikat
1990 - Thomas Sangster, aktor Inggris
Meninggal
1703 - Charles Perrault, penulis Perancis (l. 1628)
1830 - Joseph Fourier, ilmuwan Perancis (l. 1768)
1913 - Louis Perrier, Anggota Dewan Federal Swiss (l. 1849)
1920 - Levi P. Morton, Wakil Presiden Amerika Serikat ke-22 (l. 1824)
1926 - Mehmed VI, Sultan Ottoman terakhir (l. 1861)
1943 - Alfred Hoche, German psychiatrist (l. 1865)
1947 - Frederick Hopkins, biokimiawan Inggris , penerima hadiah Nobel (l. 1861)
1969 - Robert R., remaja Amerika Serikat, yang pertama terbukti meninggal karena AIDS di Amerika Utara (l. 1954)
1990 - Sammy Davis, Jr., penghibur Amerika Serikat (l. 1925)
2010 - Ronnie James Dio, vokalis heavy metal Amerika Serikat (l. 1942)
Posting Komentar