>

tunggu sampai loading selesai

Aksi Konyol di EURO 2016

Di tahun 2016 seluruh penjuru dunia menyambut ajang sepak bola terbesar kedua di dunia, yaitu Piala Eropa alias Euro, yang kali ini akan dihelat di negara Perancis. Turnamen yang melibatkan timnas-timnas Eropa ini akan digelar dari tanggal 10 Juli 2016 sampai 10 Juli 2016. Selama sebulan penuh, pecinta bola akan dimanjakan dengan aksi memikat para seniman bola Eropa yang berlaga di sepuluh kota di Perancis. Siapa jagoan Anda?




Sejak pagelaran Euro 1996, total ada 16 tim yang berpartisipasi di turnamen sepak bola terbesar di Eropa ini. Setelah menanti selama lima Euro, kita akhirnya akan menyaksikan 24 tim berlaga yang terbagi dalam enam grup (A-F). Artinya, jumlah kontestan bertambah delapan tim. Sebagai perbandingan, Piala Dunia 1994 yang dimenangkan oleh Brasil juga diikuti 24 tim. Uniknya, meski diikuti 24 tim, Euro 2016 juga akan menghelat babak 16 besar. Dalam babak 16 besar, 16 tim diambil dari dua tim teratas masing-masing grup (total ada 12 tim) ditambah empat tim peringkat tiga terbaik. Sangat menarik, bukan?

Ada satu tim yang baru kali ini mengikuti kualifikasi, yaitu Gibraltar. Mungkin nama ini sedikit asing untuk Anda. Gibraltar melamar untuk menjadi anggota UEFA dan diterima dalam kongres UEFA pada Mei 2013. Dengan demikian, Gibraltar kini menyandang status sebagai anggota terkecil UEFA dalam hal populasi, sebab mereka hanya punya penduduk 30.000 jiwa saja! Namun karena belum sepenuhnya menjadi anggota FIFA, Gibraltar belum bisa mengikuti kualifikasi Piala Dunia.

Bukan hanya aksi para pemain dalam memperebutkan kemenangan namun aksi-aksi lucu pada pagelaran EURO 2016 pun tak luput menjadi tontonan menarik bagi pecinta sepak bola maupun orang awam.

Tonton aksi lucu di EURO 2016 disini

Posting Komentar